Rembang-Pengurus daerah Dewan masjid
Fakhturi Husyaeri sekertaris umum Dewan wilayah DMI jawa tengah mengatakan, tujuan pembentukan DMI adalah untuk membuat jaringan kumunikasi antar masjid, sehingga masjid-masjid yang ada selalu berkomunikasi, tukar informasi dan kegiatan, dengan harapan saling dorong untuk maju bersama.
Sementara Wakil bupati H. Abdul hafidz mengatakan, keberadaan DMI sifatnya koordinatif, membina secara kekeluargaan dan organisatoris serta tidak berafiliasi dengan organisasi sosial politik apapun.
Menurut Wabup, secara institusi DMI mempunyai peran penting untuk mewujudkan bahwa institusi masjid sebagai pusat ibadah, pembelajaran, pengembangan kebudayaan dan pengembangan masyarakat dan seluruh umat dalam rangka meningkatkan keimanan, ketaqwaan, ahlaq mulia dan kecerdasan umat. Guna tercapainya masyarakat yang adil dan mendapat ridho Allah Swt.
Wabup Abdul Hafidz mengatakan, DMI mempunyai tujuan menumbuh kembangkan potensi masjid dari masyarakat untuk negara, sebagaimana dalam visi dan misinya. Yaitu visi bersama dengan masjid
Berdasarkan